ETHERNET CARD
Ethernet card sering dikenal sebagai kartu jaringan, network adaptor,LAN adaptor, atau NIC network interface card adalah sebuah hardware komp yang memungkinkan komputer untuk berkomunikasi melalui jaringan komputer.
Beberapa teknologi yang digunakan oleh Ethernet yaitu
• Fast Ethernet
• Gigabit Ethernet
• Optical Fiber
• Token Ring
Beberapa kecepatan yang didikung oleh Ethernet
• 10 Mbps
• 100 Mbps
• 1000 Mbps
• Sampai 160 Mbps

REPEATER
Perangkat keras untuk menjaga agar proses support berjalan dengan stabil dan tidak mengalami degradasi dalam jarak tertentu. Berfungsi sebagai trafo step up

HUB / SWITCH
Untuk menghub 2 komputer atau lebih denga kabel utp
Ciri-ciri:
• Terdiri dari 8,12,24 dg konektor RJ-45
• Dibedakan jadi 2 : aktif (8 konektor, membentuk sinyal) dan pasif (4 konektor, menerima sinyal) HUB.

BRIDGE
Menghubungkan 2 buah jaringan secara fisik menggunakan protocol sama atau sejenis
Tugas: mengirimkan paket-paket data, membagi-bagi traffic ke sekmen-sekmen dengan system filtering traffic.

JARINGAN LOKAL (LAN)
Melingkupi wilayah yang kecil
Perbedaan WAN dan LAN:
• Kecep LAN jauh lebih tinggi
• Wilayah yang dicakup lbh kecil
Peralatan jaringan LAN
• Eternet : keceptn tinggi
• WiFi : untuk akses tanpa kabel
Pemasangan dibantu alat crimping
SEJARAH WWW
www adalah media informasi global dimana pengguna dapat membaca dan menulis mell yang tersambung ke internet.

• Sejarah web dimulai pada th 1980 ketika prof. Sir dari Inggris membuat ENQUIRE (sebuah basis data personal dan modal software)
• 1984 Tim Berners-Lee kembali ke Cern dan mengemukakan gagasan bahwa semua fisikawan di dunia perlu untuk berbagi data. Tapi tdk ada perangkat keras dan lunak yg digunakan. Atasan Tim , Mike Sendall meminta Tim utk mengimplementasikan gagasannya.
• 1990 Tim Berners-Lee berhasil mmbwt semua perangkat yg dibutuhkan agar web dpt bekerja. Yaitu web browser yg pertama WWW. Web server yg pertama adl (info.cern.ch) dan halaman web yg pertama yg menjelaskan tentang proyek tsb. Browser yg dikembangkan dpt mengakses kelompok diskusi USENET dan jg mengakses file FTP.
• 6 agustus 1991 Tim Berners-Lee menulis resume singkat dari proyek www di kelompok diskusi alt.hypertext. Tgl ini kemudian ditandai sbg tanggal kemunculan web pertama kali scr public di internet.

Web browser adalah perangkat lunak aplikasi yg memungkinkan pengguna utk menayangkan dan berinteraksi dgn tulisan, gambar, video, music, dan lain2 yang tdpt pd halaman web di sebuah situs di internet atau jaringan local.
Ex : Mozilla Firefox, safari, Konqueror, Opera, Flock, Epiphany, K-Meleon, dan AOL Explorer.

Manfaat lain Web Browser adl untk melihat file yg ada di komp kita sendiri dgn menggunakan alamat file :///folder/yang/akan/kita/cari

Anatomi sebuah web browser
• Title bar untk memperlihatkan judul web yg sedang diakses
• Addres bar utkm memperlihatkan alamat situs web
• Tombol navigasi untk navigasi di web
• Dll


Teknik mencari di internet scr efektif
1. gunakan kata benda sbg kata kunci
2. gunakan 6-8 kata kunci
3. hindari istilah berulang

0 komentar:

Posting Komentar

 

Saeratyuu.. ♣ ♣ ♣ Mamanunes Templates ♣ ♣ ♣ Inspiração: Templates Ipietoon
Ilustração: Gatinhos - tubes by Jazzel (Site desativado)